Idul Adha 1445 H, PT. Arjuna Petrogas Indonesia Bekerjasama Dengan Koramil 16/Tapung Menyerahkan Hewan Qurban Untuk Masyarakat.

 

Tapung -Sorotnews24.com

Dalam rangka Hari raya idul Adha 1445 H, PT. Arjuna Petrogas Indonesia kembali menyalurkan hewan Qurban sebanyak 2 ekor sapi,kepada masyarakat di sekitar.

Adapun penyerahan satu ekor sapi,diserahkan kepada Sholeh selaku Pengurus Mesjid Agung Baitul Mukminin yang berada di Desa Sumber Makmur Kec.Tapung Kab. Kampar bersebelahan dengan salah satu Mess Crew PT. Arjuna Petrogas Indonesia.

Baca Juga:  Pj. Bupati Tapteng Dengan Semangat Gotong Royong Target Membangun Ratusan Rumah Rakyat

Dan Satu ekor lagi diserahkan ke Mesjid Al-Hidayah Kawista Duri.
Hal ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan salah satu wujud Corporate Sosiality Responsibility (CSR) dari PT. Arjuna Petrogas Indonesia di Wilayah Operasionalnya di wilayah Petko dan Duri untuk masyarakat.

Penyerahan hewan qurban tersebut diserahkan oleh humas PT Arjuna Petrogas Syofianto yang biasa di sebut Anto Reza di dampingi Babinsa Koramil 16/Tapung.

Baca Juga:  Jaksa Sahabat Guru, Tumbuhkan Semangat Anti-Korupsi di Sekolah

Editor: Jasriadi

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

1 Komentar

  1. Ping-balik: - Sumut Sorot News 24