Pelantikan Pantarlih 2024 di Desa Pulau Baru Kopah, Hadir Bhabinkamtibmas

 

Kopah — Sorotnews24.Com

Bhabinkamtibmas Bripka Epit dari polsek Kuantan Tengah, Kabupaten Kuantan Singingi. Menghadiri pelantikan dan sekaligus pengambilan sumpah anggota pantarlih Pemilu 2024 Desa Pulau Baru Kopah yang bertempat di kantor Desa Pulau Baru Kopah Kecamatan Kuantan Tengah, kabupaten Kuantan Singingi pada Senin 24/6/2024.

Pantarlih adalah badan pelaksana Pemilu (Pemilihan Umum) yang berada di bawah tingkat desa/kelurahan atau di lingkungan Tempat Pemungutan Suara (TPS) itu berada.

Baca Juga:  Bocah Perempuan Diculik di Siak Viral, Ini penjelasan Polisi

Adapun Anggota Pantarlih Pemilu 2024 yang dilantik sekaligus Pengambilan Sumpah ada 4 Orang Anggota dari Desa Pulau Baru Kopah.Kecamatan Kuantan Tengah kabupaten Kuantan Singingi.

Kapolsek Kuantan Tengah Kompol Subagja S.H., melalui Babinkamtibmas Bribka Epit Mengatakan, acara prosesi pelantikan dilaksanakan pengucapan ikrar sumpah janji, dan pakta integritas oleh Diki Ketua (PPS Desa Pulau Baru Kopah) dan di ikuti 4 Anggota Pantarlih pemilu 2024.

Baca Juga:  Zulmi - Rasit Resmi Mendaftar di KPU: Tekankan Pentingnya Peran Milenial dalam Pembangunan Kabupaten Probolinggo

Dengan dilakukan pengucapan ikrar penandatanganan pakta integritas itu merupakan salah satu bukti memastikan Anggota Pantarlih pemilu 2024 yang terpilih akan bekerja nantikya dengan netral dan profesional dengan Pemilu serentak tahun 2024 nantinya, ungkap Babinkamtibmas.

Adapun rangkain kegiatan tersebut adalah
1.Pembukaan
2.Menyanyikan lagu Indonesia Raya
3.Kata sambutan dari kades,Sekdes
4.Kata Sambutan dari ketua PPS Pulau Baru
5.Kata Sambutan Bhabinkamtibmas
6.Penandatanganan berita acara Integritas, anggota pantarlih Desa Pulau baru Kopah
7.Pengambilan Sumpah Anggota pantarlih Desa Pulau Baru Kopah.

Baca Juga:  Dukung Ketahanan Pangan, Kapolres Rohil Launching Gugus Tugas Polri Melalui Zoom Meeting

Selanjutnya babinkamtibmas Brikpa Epit menjelaskan,  Pukul 14.00 WiB mulai pelaksanaan pelantikan anggota Pantarlih 2024 , selama kegiatan berlanjut situasi aman dan terkendali dan selesai pada pukul 16.00.Wib, tutup Kamtibmas.

Editor : jasriadi

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *